Thursday, June 12, 2014

NIKKEI DIBUKA TURUN 0.8%

shadow
Financeroll – Mengawali sesi pembukaan pagi ini Kamis (12/6) secara umum Nikkei terlihat melemah.
Seperti yang dirilis marketwatch, Jappan Nikkei futures melemah 0.8 %, berada di level 1492750, sedangkan indeks topix utama Jepang juga menurun 0.7% di level 1,230.97 pada awal pergerakan perdagangan.
Sumber : http://financeroll.co.id/news/nikkei-dibuka-turun-0-8/

0 comments:

Post a Comment