
Rifan Financindo Berjangka – Bursa pasar saham AS ditutup naik, dipicu dari komentar dovish oleh Presiden Bank Sentral Eropa, Mario Draghipada hari Jumat. ekuitas AS mencatatkan pada minggu kelima secara beruntun.
Indeks S & P 500 ditutup naik 10,75 poin atau 0,5% ke level 2,063.50. Indeks Dow Jones Industrial Average naik 91,06 poin,atau 0,5%, ke 17,810.06. Indeks Nasdaq Composite naik 11 poin, atau 0,2%, ke 4,712.97 dan menambahkan 0,5% selama limasesi terakhir.
ECB mengatakan akan mulai membeli efek beragun aset pada hari Jumat kemarin. Sebelum itu, Draghi mengatakan ECB akanmelakukan apa yang harus dilakukan untuk meningkatkan inflasi dan ekspektasi inflasi secepat mungkin pada konferensiperbankan di Frankfurt.
Saham yang menjadi pendorongnya ialah retail Hibbett Sports Inc. melonjak 4%. Splunk Inc naik 3,1% setelah hasil melampaui proyeksi analis. Gap Inc turun 4,2%. GameStop Corp turun 13%.
Sumber : http://financeroll.co.id/news/bursa-wall-street-as-mengalami-kenaikan/














0 comments:
Post a Comment